Posts by IBC Church (Page 239)

MENJADI BERKAT

Ayat bacaan: Matius 5:13-16. Ayat kunci: Matius 5:16:” Demikian hendaknya terangmu bercahaya didepan orang, supaya mereka melihat perbuatanmu yang baik dan memuliakan Bapamu yang di Sorga”. Ayat tersebut di atas menunjukkan bahwa terang Kristus yang ada didalam diri anak-anak Tuhan hanya dapat bercahaya apabila ada perbuatan baik. Yang termasuk perbuatan baik antara lain mengasihi, menolong…

Double Blessings

Joel 2:23:” Be glad then, you children of Zion, and rejoice in the Lord your God; For He has given you the former rain faithfully, and He will cause the rain to come down for you— the former rain, and the latter rain in the first month.  We are in the year of Ayin Zayin. One of the…

THINK POSITIVE

Daily Verses : Philippians 4:4-9. Key Verse: Philippians 4:8: Finally, brethren, whatever things are true, whatever things are noble, whatever things are just, whatever things are pure, whatever things are lovely, whatever things are of good report, if there is any virtue and if there is anything praiseworthy—meditate on these things. Our mind is like…

BERPIKIR POSITIF

Ayat bacaan: Filipi 4:4-9. Ayat kunci: Filipi 4:8: Jadi akhirnya, saudara-saudara, semua yang benar, semua yang mulia, semua yang adil, semua yang suci, semua yang manis, semua yang sedap didengar, semua yang disebut kebajikan dan patut dipuji, pikirkanlah semuanya itu. Pikiran kita merupakan lahan yang subur bagi serangan iblis. Panah api si jahat dalam bentuk…

GUARD YOUR HEART

Daily Verses: Job 1 Key Verse: Proverbs 4:23: “Keep your heart with all diligence, For out of it spring the issues of life”. Job is an example of a person that always kept his heart pure; to continue to please Abba Father in Heaven. Job was known as a blameless and upright, and one who…

JAGA HATI

Ayat bacaan: Ayub 1. Ayat kunci: Amsal 4:23: “Jagalah hatimu dengan segala kewaspadaan, karena dari situlah terpancar kehidupan”. Ayub adalah contoh dari orang yang selalu menjaga hatinya agar berkenan kepada Bapa di Surga. Ayub dikenal sebagai orang yang saleh dan jujur serta takut akan Allah dan menjauhi kejahatan. Ia selalu mempersembahkan korban bakaran untuk menguduskan…

PEMBAWA DAMAI

Ayat bacaan: Roma 12: 9-21. Ayat kunci: Roma 12:18: ”Sedapat-dapatnya, kalau hal itu bergantung padamu, hiduplah dalam perdamaian dengan semua orang”. Hidup dalam perdamaian merupakan salah satu kehendak Tuhan. Ini dapat dibuktikan melalui berbagai cara perdamaian yang dilakukan oleh Bapa di Surga dengan manusia ciptaanNya. Di Perjanjian Lama, Imam bertugas mengadakan perdamaian untuk bangsa Israel…

PEACEMAKER

Daily Verses: Romans 12: 9-21. Key Verse: Romans 12:18: “If it is possible, as much as depends on you, live peaceably with all men.” Living in peace is part of God’s will. This is proven through the different acts of peace that the Father in Heaven shows to His creation. In the Old Testament, priests…

HUMBLE OURSELVES

Daily Verses: Philippians 2:1-11 Key Verse: Philippians 2:3: “Let nothing be done through selfish ambition or conceit, but in lowliness of mind let each esteem others better than himself.” Someone who is humble has the following characteristics: 1) can value others better than themselves; 2) will not think that they are smarter, kinder, taller, and…

SALING MERENDAHKAN DIRI

Ayat bacaan: Filipi 2:1-11 Ayat kunci: Filipi 2:3: “Dengan tidak mencari kepentingan sendiri atau puji-pujian yang sia-sia. Sebaliknya hendaklah dengan rendah hati yang seorang menganggap yang lain lebih utama dari pada dirinya sendiri”. Orang yang rendah hati adalah orang yang dapat memposisikan orang lain lebih utama dari dirinya, tidak merasa lebih pintar/baik/tinggi/mulia dan daapt menghargai…