Posts by IBC Church (Page 299)

MASTER AND SERVANT

Daily Verses : Matthew 24:45-51. Key Verse: Matthew 24:46: “Blessed is that servant whom his master, when he comes, will find so doing.” The main requirement of a servant is to have an obedient heart and is willing to listen to his/her master. Servanthood is an attitude exemplified by Jesus when he served on this…

TUAN DAN HAMBA

Ayat bacaan : Matius 24:45-51. Ayat kunci: Matius 24:46:” Berbahagialah hamba, yang didapati tuannya melakukan tugasnya itu, ketika tuannya itu datang”. Syarat utama bagi seorang hamba adalah memiliki hati yang taat dan mau dengar-dengaran kepada tuannya. Hati kehambaan Tuhan Yesus sangat nyata waktu Ia melayani dan melakukan pekerjaan BapaNya pada waktu ada didunia ini. Ditaman…

POTTER AND CLAY

Daily Verses: Genesis 1:26-30. Key Verse : Isaiah 64:8: “But now, O Lord, You are our Father; We are the clay, and You our potter; And all we are the work of Your hand.” We are created by God from clay in the image and likeness of Jesus Christ (Genesis 1:26:27). Because He created us,…

PENJUNAN DAN TANAH LIAT

Ayat bacaan : Kejadian 1:26-30. Ayat kunci : Yesaya 64:8:” Tetapi sekarang ya Tuhan, Engkaulah Bapa kami ! Kamilah tanah liat dan Engkaulah yang membentuk kami, dan sekalian adalah buatan tanganMu”. Kita diciptakan Allah dari tanah liat dengan mengambil gambar dan rupaNya sendiri ( Kejadian 1:26-27). Karena Tuhan yang menciptakan kita, maka Ia yang paling…

BAPAK DENGAN ANAK

Ayat bacaan : Lukas 15:11-32. Ayat kunci : 2 Korintus 6:18:” Dan Aku akan menjadi Bapamu dan kamu akan menjadi anak-anakKu laki-laki dan anak-anakKu perempuan, demikianlah Firman Tuhan, yang Mahakuasa. Cerita mengenai anak yang hilang dalam Lukas 15:11-32 sesungguhnya mencerminkan diri kita yang dahulu adalah anak yang hilang. Namun saat ini ita telah kembali kepada…

FATHER AND CHILD

Daily Verses : Luke 15:11-32. Key Verse : 2 Corinthians 6:18: “I will be a Father to you, and you shall be My sons and daughters, says the LORD Almighty.” The parable of the lost son in Luke 15: 11-32 is mirroring our past lives. When we believed that Jesus Christ as our God and…

POKOK ANGGUR DAN CARANG

Ayat bacaan : Yohanes 15:1-8. Ayat kunci : Yohanes 15:5:” Akulah pokok anggur dan kamulah ranting-rantingnya. Barang siapa tinggal didalam Aku dan Aku didalam dia, ia berbuah banyak, sebab diluar Aku kamu tidak dapat berbuat apa-apa”. Ranting/carang pohon ada karena adanya sebuah pohon. Tuhan mengumpamakan diriNya sebagai pokok anggur ( pohon) dan kita adalah rantingNya.…

THE VINE AND THE BRANCHES

Daily Verses: John 15:1-8. Key Verse: John 15:5: ”I am the vine, you are the branches. He who abides in Me, and I in him, bears much fruit; for without Me you can do nothing.” Branches exist because of a tree. The Lord illustrates Himself as the vine (tree) and we are the branches. This…

GEMBALA DENGAN DOMBA

Ayat bacaan : Mazmur 23. Ayat kunci : Yohanes 10:11:” Akulah gembala yang baik. Gembala yang baik memberikan nyawaNya bagi domba-dombaNya “. Karakteristik dari seorang gembala yang baik antara lain adalah selalu berjaga-jaga untuk melindungi domba-dombanya dari serangan binatang buas, menuntun domba-dombanya keair yang tenang dan kepadang yang berumput hijau. Seorang gembala pasti mengenal dengan…

THE SHEPHERD AND THE SHEEP

Daily Verses: Psalm 23. Key Verse: John 10:11: ”I am the good shepherd. The good shepherd gives His life for the sheep.” One of the characteristics of a good shepherd is that he is always watchful to protect his sheep from the attacks of wild animals, leading his sheep to still waters and green pastures.…